Pembuatan Gambar dan Eretan Memanjang Mesin Bubut Schaublin 102N

Mauliza, Yuni (2024) Pembuatan Gambar dan Eretan Memanjang Mesin Bubut Schaublin 102N. D3 Laporan Karya Tulis Ilmiah, Politeknik Manufaktur Bandung.

[thumbnail of BAB-1] Text (BAB-1)
KTI YUNI MAULIZA 221311024 -BAB1.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (160kB)
[thumbnail of BAB-2] Text (BAB-2)
KTI YUNI MAULIZA 221311024-BAB2.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)
[thumbnail of BAB-3] Text (BAB-3)
KTI YUNI MAULIZA 221311024-BAB3 & LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)

Abstract

Eretan mesin bubut adalah komponen penting yang digunakan untuk memegang dan menggerakan pahat selama proses pembubutan. Eretan ini terdiri dari beberapa bagian utama yaitu eretan memanjang, eretan melintang, dan eretan alas memanjang, yang semuanya bekerja bersama untuk memastikan pahat dapat bergerak dalam berbagai arah sesuai kebutuhan. Fungsi utama eretan yaitu untuk mengatur kedalaman dan posisi pemotongan benda kerja yang berputar. Tahapan awal pembuatan eretan dimulai dari mengidentifikasi mesin dengan mencari informasi dari manual book dan gambar assy eretan mesin bubut. lalu dilanjut dengan pembongkaran eretan mesin bubut untuk melakukan pengukuran dan perancangan ulang sesuai desain yang sudah ada. Kemudian penulis melakukan perencanan kerja yaitu pembuatan operation plan yang membahas mengenai alat bantu dan tahpan-tahapan per-proses. Setelah semua sudah dilakukan lalu masuk tahapan permesinan seperti melakukan proses milling, proses pembubutan, proses pengeboran dan proses quality control. Proyek akhir ini bertujuan untuk membuat suku cadang/ persedian untuk mesin bubut Schaublin 102 N. Dengan menghasilkan eretan memanjang yang dapat berfungsi.

Item Type: Laporan Karya Tulis Ilmiah (D3)
Uncontrolled Keywords: Eretan memanjang, proses permesinan, mesin bubut Schaublin 102 N.
Subjects: T Technology > TS Manufactures
Divisions: Jurusan Teknik Manufaktur > D3 Pemeliharaan Mesin
Depositing User: user perpus
Date Deposited: 24 Apr 2025 10:32
Last Modified: 24 Apr 2025 10:32
URI: https://repositori.polman-bandung.ac.id/id/eprint/109

Actions (login required)

View Item
View Item